Sebaran Label

Wednesday, April 28, 2010

Langganan Ke Google's Official Youtube Channel Untuk Dapatkan Video SEO Terbaru

Tutorial dalam bentuk video, meski memakan waktu akan lebih mudah untuk menjelaskan suatu hal kepada pembaca. Keduabelah pihak diuntungkan, pemilik blog tak perlu pusing merancang kalimat panjang, sementara pembaca akan lebih mudah memahaminya. Nah, salah satu referensi saya dalam mendapatkan video tutorial, baik itu SEO, atau info-info Google lain seperti fitur-fitur yang baru diluncurkan adalah dari channel resmi Google di youtube. Anda cukup berlangganan dan akan mendapatkan laporan saat ada video baru, mencoba menjadi yang pertama menyalurkan akan menjadikan Anda memiliki nilai lebih.



1. Pergi ke http://www.youtube.com/google
2. Klik Subscribe untuk berlangganan dan mendapatkan update video terbaru. Loginlah dengan akun gmail Anda.
3. Jika sudah berlangganan, Anda bisa atur mode berlangganan.


Jika Anda memilih All videos uploaded, tarde, favorited, and commented on by Google, maka Anda akan mendapatkan semua update video, bukan hanya yang di upload oleh Google, tapi juga video-video yang diupload orang lain, namun dikomentari atau disukai oleh Google. Jika ingin hanya mendapatkan laporan update video dari Google, maka pilihlah Only videos uploaded by Google. Jika sudah klik Update.

Semoga postingan ini bermanfaat, silahkan lebih lama di artikel ini melihat video terbaru dari Google dibawah ini. Selamat pagi dan salam sukses.

Related Posts by Categories



Widget by Hoctro | Jack Book

0 comments: